Workshop Penjaminan Mutu dalam rangka Persiapan Reakreditasi FMIPA Militer Unhan RI Lembaga Penjaminan Mutu dan Pengembangan Pembelajaran (LPMPP) Universitas Pertahanan Republik Indonesia (Unhan RI) telah melaksanakan workshop penjaminan mutu dalam rangka persiapan reakreditasi FMIPA Militer Unhan...
Jakarta – Lembaga Penjaminan Mutu dan Pengembangan Pembelajaran (LPMPP) Universitas Pertahanan Republik Indonesia (Unhan RI) melaksanakan program kegiatan Audit Mutu Internal (AMI) pada Fakultas Manajemen Pertahanan Universitas Pertahanan Republik Indonesia. Kegiatan ini dihadiri oleh...
Lembaga Penjaminan Mutu dan Pengembangan Pembelajaran (LPMPP) Unhan RI sesuai dengan fungsinya telah memperbarahui peraturan-peraturan yang disesuaikan dengan adanya pembaharuan peraturan dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdikbudristek. Peraturan Menteri...
Jakarta – Lembaga Penjaminan Mutu dan Pengembangan Pembelajaran Universitas Pertahanan Republik Indonesia melaksanakan Rapat Paparan Rekapitulasi Laporan Beban Kinerja Dosen (BKD) Unhan RI pada kamis, 8 Oktober 2024 secara Daring. Kegiatan dihadiri oleh Letnan Jenderal TNI (Purn) Jonni...
Kamboja , Brigadir Jenderal TNI Dr. Oktaheroe Ramsi, S.I.P., M.Sc., Selaku Dekan Fakultas Strategi Pertahanan Unhan RI, serta Kolonel Laut (P) Dr. Rudy Sutanto, S.I.P., M.M., CIQaR., CIT., selaku Kaprodi Magister Peperangan Asimetris Fakultas Strategi Pertahanan Unhan RI melaksanakan kegiatan...
Jakarta– Lembaga Penjaminan Mutu dan Pengembangan Pembelajaran (LPMPP) Universitas Pertahanan Republik Indonesia (Unhan RI) mengadakan kegiatan Audit Mutu Internal (AMI) di Fakultas Keamanan Nasional pada hari Kamis, 29 Juli 2024 di Ruang Rapat Lantai 7 Kampus Unhan RI Salemba. Kegiatan di...